Thursday, 2 August 2012

Belajar CodeIgniter

Hari ini kami mahasiswa-mahasiswi SEAMOLEC-ITB belajar CodeIgniter dan hari ini saya akan memposting materi yang tadidi ajarkan sama Pak Sujarwo.  Berikut kira-kira  urutan materinya:

Langkah Pertama
Pertama-tama sih kita bikin file baru dalam folder CI controller dimana nama file yang kita buat harus sesuai dengan nama Class yang akan kita buat, supaya gampang, kita langsung copas isinya file welcome.php, filenya ada di folder xampp/htdocs/d4b6/application/controller.   Folder d4b6 disni telah kita buat sebelumnya sebagai wadah penyimpanan instalasi CodeIgniter kita.  Setelah mengkopi file welcome.php , lalu kita rename file tersebut sesuai dengan nama class yang kita buat.  Disini saya me-rename nya menjadi file news.php
Naah, setelah selesai seluruh urusan kopi mengkopi, lalu kita ubah nama class,  public function index, dan bikin public function baru menjadi seperti berikut ini:

Setelah itu pastikan bahwa file ini benar-benar tersimpan di dalam folder controller.

Langkah kedua
Selanjutnya kita buka folder C:\xampp\htdocs\d4b6\application\views .  Dalam folder ini kita buat folder baru dengan nama folder news  dan kita buat file view_show_page.php kemudian isi filenya dengan koding seperti dibawah ini:


Setelah itu, kita kembali kedalam folder C:\xampp\htdocs\d4b6\application\views.  Kemudian kita buat tiga buah file baru yaitu view_header.php, view_news_show.php, dan view_footer.php .  Kemudian untuk pertama-tama isi file view_header.php dan view_footer.php sesuai dengan keinginan masing-masing misalkan seperti ini:
view Header.php

view footer.php

 Dan untuk file view_news_show.php kita isi seperti koding dibawah ini:


Langkah 3



Oke jangan bosan-bosan mengikuti langkah-langkah saya dalam belajar CI. Langkah selanjutnya adalah kita mencoba untuk mulai membuat tabel database. Kita pilih database yang kita kehendaki, disini saya memilih menggunakan database db_d4b6.



CREATE TABLE `news` (`id` INT( 10 ) NOT NULL AUTO_INCREMENT PRIMARY KEY ,
`title` VARCHAR( 255 ) NOT NULL ,
`content` TEXT NOT NULL ,
`create` DATETIME NOT NULL ,
`udpate` TIMESTAMP NOT NULL ,
`delete` DATETIME NOT NULL
ENGINE = INNODB;



Langkah 4
Dan dan dan dannnn….. setelah selesai harus membuat file ModelNews.php dalam folder Model.  Kemudian isi file ModelNews.php dengan koding seperti dibawah ini:


Yaaa langkah-langkah yang saya buat sudah hampir selesai..tapi masih ada tahap akhirnya niy teman :D jangan lupa menambahkan koding pada file autoload.php dalam folder  C:\xampp\htdocs\d4b6\application\config  seperti di bwah ini

Akhirnya selesai juga langkah-langkah yang harus kita buat, sebagai tahap finishing mari kita coba langkah-langkah yang telah kita buat berhasil atau tidak dengan cara :

Buka browser->ketik localhost/d4b6/news/show

Apabila hasilnya seperti gambar dibawah ini, maka kita telah berhasil membuat program sederhana menggunakan CI.

0 comments:

Post a Comment